PENGAMBILAN SUMPAH / JANJI
SEBELUM SAUDARA MENGUCAPKAN SUMPAH/JANJI, SAYA INGIN
BERTANYA,
UNTUK YANG BERAGAMA KRISTEN/KATOLIK :
A)
APAKAH
SAUDARA BERSEDIA BERJANJI?
B)
BERJANJI
DENGAN CARA AGAMA APA?
UNTUK YANG BERAGAMA ISLAM :
C)
APAKAH
SAUDARA BERSEDIA BERSUMPAH?
D)
BERSUMPAH
DENGAN CARA AGAMA APA?
SELANJUTNYA SAYA PERLU MEMPERINGATKAN, BAHWA SUMPAH YANG AKAN
SAUDARA UCAPKAN INI ADALAH MENGANDUNG TANGGUNG JAWAB TERHADAP BANGSA DAN NEGARA
REPUBLIK INDONESIA.
SUMPAH INI DISAMPING DISAKSIKAN OLEH DIRI SENDIRI DAN
OLEH SEMUA YANG HADIR SEKARANG, JUGA YANG PENTING SEKALI DISADARI BAHWA SUMPAH
INI DISAKSIKAN OLEH TUHAN YANG MAHA ESA, KARENA TUHAN ITU MAHA MENGETAHUI.
”SELANJUTNYA IKUTI KATA-KATA SAYA”