Saya
sangat..sangat..sangat yakin diantara kawan2 semua banyak yang tidak tahu
kementerian apa saja yang ada di Kabinet Indonesia Bersatu Jilid 2 periode
2009-2014, apalagi nama menteri-menterinya. Kenapa q sangat yakin??? ya karena
q sendiri baru tahu ternyata kementerian itu cukup banyak, hingga puluhan. q
bilang “Great”, harusnya Indonesia sudah sangat maju nih dengan kementerian
yang masing-masing namanya sudah menyentuh ke pokok-pokok permasalahan yang ada
di Indonesia. Namun, ya seperti inilah bangsa Indonesia saat ini. Ngeri kalau
dengar cerita-cerita realita yang ada di Indonesia saat ini. Ya tapi kita harus
yakin “Harapan itu Masih Ada”, kita harus optimist!!!. OK di kesempatan ini q
mau share link utk kementerian yg ada di Indonesia. Ternyata banyak info& event
yg diadakan tiap kementerian yg tentunya utk kita yg msih pelajar dan mahasiswa
sgt bermanfaat. Selain itu juga sbg sarana kita utk memberikan saran, kritik,
masukan utk INDONESIA yg LEBIH BAIK.
Saat
ini Kementerian yang
berada di Indonesia berjumlah 31 Kementerian yang
dimana sama-sama menjalankan tugasnya masing-masing dan bertanggung jawab kepada
Presiden.
Landasan
hukum kementerian adalah Bab V Pasal 17 UUD 1945. Lebih lanjut,
kementerian diatur dalam Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian
Negara dan Peraturan Presiden Nomor 47 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan
Organisasi Kementerian Negara.
Berikut daftar web kementerian yang ada di Indonesia :
Kementerian
yang menangani urusan pemerintahan yang nomenklatur kementeriannya secara tegas
disebutkan dalam UUD 1945,Kementerian ini juga tidak dapat dibubarkan oleh Presiden, dan menjadi
pelaksana tugas kepresidenan, jika Presiden danWakil Presiden mangkat
atau berhenti.
Kementerian
yang menangani urusan pemerintahan yang ruang lingkupnya disebutkan dalam UUD
1945 :
Kementerian
yang menangani urusan pemerintahan dalam rangka penajaman, koordinasi, dan
sinkronisasi program pemerintah ;
Kementerian Koordinator
bertugas melakukan sinkronisasi dan koordinasi urusan kementerian-kementerian yang
berada di dalam lingkup tugasnya, yang terdiri dari ;
No comments:
Post a Comment